Karanganyar, January 02 2015 2323
Hai Appa. Kau tahu, aku dapat permintaan dari seseorang untuk menulis tentang dirinya. Yah, aku sudah lama mengenalnya. Dia temanku juga ketika di Junior High, yah dan dia itu, eh, mungkin aku tidak akan mengatakannya. Malu lah nanti aku kalau dia membacanya. Oke, mulai dari namanya. Gigih Ridho Ridhana. Mungkin aku pernah menceritakannya pada Persi sebelum ini, tapi kau kan baru saja bertemu denganku. Yah, dia beda dengan Hangga sih, kau Hangga cenderung diam, dia tidak. Well, awalnya aku memang mengira dia seorang pendiam, tapi setelah mengenalnya beberapa lama, kesannya yang seperti itu jadi hilang, walaupun memang, dia tidak banyak bicara. Tapi jangan salah, dia itu pandai merayu. Walaupun, dia yang pandai merayu atau aku yang mudah dirayu, aku tidak tahu.
Ah, katakan padanya Appa, kalau di bosan menunggu, dia bisa membuka Whatsapp nya. :)